DetikForum

DetikForum (http://forum.detik.com/index.php)
-   Sosial Budaya (http://forum.detik.com/forumdisplay.php?f=52)
-   -   Revolusi Mental, Mana Hasilnya? (http://forum.detik.com/showthread.php?t=1585086)

shiori_kamisaki 5th September 2017 18:38

Revolusi Mental, Mana Hasilnya?
 
Sudah 3 tahun Jokowi jadi presiden, ternyata "revolusi mental" yang kita harapkan tidak terjadi.

Pengendara motor masih serobot sana sini.

Tawuran di mana-mana.

Suporter bola masih ribut.

Pengemis masih berkeliaran.

PKL masih ngelunjak ketika ditertibkan.

Mana "revolusi mental" yang didengungkan? Kenapa tidak ada hasilnya?

kaldun 5th September 2017 18:58

tanyakan kepada pihak2 yg tdk setuju dng program revolusi mental

secara alamiah manusia lebih suka status quo atas keadaan mentalnya
dng keadaan seperti itu sj tugas revolusi mental sudah lumayan berat
dan jauh lebih berat lg krn yg bertahan pd status quo tersebut malah diperteguh pendiriannya oleh pihak2 yg tdk bertanggunjawab akan masa depan mental bangsa ini

:lirik:

freya. 5th September 2017 19:34

Quote:

Originally Posted by shiori_kamisaki (Post 36302502)
Sudah 3 tahun Jokowi jadi presiden, ternyata "revolusi mental" yang kita harapkan tidak terjadi.

Pengendara motor masih serobot sana sini.

Tawuran di mana-mana.

Suporter bola masih ribut.

Pengemis masih berkeliaran.

PKL masih ngelunjak ketika ditertibkan.

Mana "revolusi mental" yang didengungkan? Kenapa tidak ada hasilnya?

Apakah penegakan hukumnya yang kurang jalan atau gimana?

Btw di negara maju pun, pelanggaran lalu lintas masih terus dan terus terjadi.. (Mulai dr speeding (melebihi batas kecepatan), melanggar lampu merah, parkir gak pd tmptnya, DUI (driving under influence) dll dst dsb) dan itu bukan hal yang terlalu buruk sih, karena menambah income negara dari denda para pengemudi :D

Kalo mau di evaluasi, jangan liat masih ad apa enggaknya.. Susah ngilangin itu semua secara total.. Bahkan negara maju pun masih gak bisa menghapus semua masalah sosial sepenuhnya.. Liat berdasarkan angka statistik aja. Meningkat atau menurun dibanding sebelumnya? Nah kalo meningkat maupun menurun, coba dianalisa dulu apa faktor-faktor yg mempengaruhi hal tsb.

Jangan langsung menunjuk kesana dan kesini..

Sama kek dulu Jkt dibenahi pasukan oranye, kali-kali dibersihin, warga dihimbau buang sampah pd tmptnya tp masih aja kali penuh sampah lagi dan lagi... Kalo udah gitu ya bukan salah pemerintah daerahnya.. Program-program dijalanin, tapi kalo masing-masing individu kesadarannya masih kurang ya mau gimana lagi :D

Tp gkpapa juga sih, emang lebih gampang nyari sesuatu / seseorg utk disalahkan ketimbang introspeksi :D

FoeLung 5th September 2017 19:47

Quote:

Originally Posted by shiori_kamisaki (Post 36302502)
Sudah 3 tahun Jokowi jadi presiden, ternyata "revolusi mental" yang kita harapkan tidak terjadi.

Pengendara motor masih serobot sana sini.

Tawuran di mana-mana.

Suporter bola masih ribut.

Pengemis masih berkeliaran.

PKL masih ngelunjak ketika ditertibkan.

Mana "revolusi mental" yang didengungkan? Kenapa tidak ada hasilnya?

Kate siape kagak ada hasilnya?? Klo sy lihat ada hasilnya yg sangat revolusioner... misal :









... mental yg dulu sangat anti hutang pemerintah tiba2 berubah 180% sangat pro hutang.


itu baru satu contoh doang... :nyengir:

Bang_Nur 5th September 2017 23:14

Quote:

Originally Posted by kaldun (Post 36302595)
tanyakan kepada pihak2 yg tdk setuju dng program revolusi mental

secara alamiah manusia lebih suka status quo atas keadaan mentalnya
dng keadaan seperti itu sj tugas revolusi mental sudah lumayan berat
dan jauh lebih berat lg krn yg bertahan pd status quo tersebut malah diperteguh pendiriannya oleh pihak2 yg tdk bertanggunjawab akan masa depan mental bangsa ini

:lirik:

berarti dulu si Jok's asal nyablak ngomongnya, kagak pake mikirrrr...




:lol::lol::lol:

terdakwa01 6th September 2017 00:24

Hasilnya sangat jelas, karena ada dua golongan manusia, mana yg mau berubah ke arah kebaikan biarpun dibutuhkan perjuangan, mana yg mau mengembalikan negara ke tangan koruptor dan terus membodohi rakyat dengan fitnah2 suci

donidoni 6th September 2017 06:50

Banyak Sudah Ya
 
Quote:

Originally Posted by shiori_kamisaki (Post 36302502)
Sudah 3 tahun Jokowi jadi presiden, ternyata "revolusi mental" yang kita harapkan tidak terjadi.

Pengendara motor masih serobot sana sini.

Tawuran di mana-mana.

Suporter bola masih ribut.

Pengemis masih berkeliaran.

PKL masih ngelunjak ketika ditertibkan.

Mana "revolusi mental" yang didengungkan? Kenapa tidak ada hasilnya?

Revolusi mental sudah banyak terjadi dalam skala besar, bukan soal perilaku ecek-ecek sejak zaman presiden terdahulu http://tokoobatherbal23.com/obat-her...mi-k-muricata/

emejing 6th September 2017 10:05

Setiap perubahan membutuhkan waktu, dan butuh lebih dari 2 presiden untuk merubah mental 250 juta orang...
- Generating positive attitude and issue.. Berantas ujaran kebencian, hoax,be kind to others...
- Forming new habbit.. Model antrian tiket KA, BPJS, E Purchasing ... buanyak yang lain
- Start from yourself... Pembuatan KTP yang mudah, Lu hidup disini bayar pajek juga disini,
Setau gw yang instan cuman mie doang..

adama 6th September 2017 10:14

Wajar TS nanya hasilnya, revolusinya enggak gratis. Tahun kemarin aja habis 130 milyar hanya untuk ngiklan revolusi, semua dibiayai pajak yang dibayar TS.

:blushing:

kumalraj 6th September 2017 10:15

Quote:

Originally Posted by shiori_kamisaki (Post 36302502)
Sudah 3 tahun Jokowi jadi presiden, ternyata "revolusi mental" yang kita harapkan tidak terjadi.

Pengendara motor masih serobot sana sini.

Tawuran di mana-mana.

Suporter bola masih ribut.

Pengemis masih berkeliaran.

PKL masih ngelunjak ketika ditertibkan.

Mana "revolusi mental" yang didengungkan? Kenapa tidak ada hasilnya?

Soalnya yang ditugasin ngurus revolusi mental itu menteri yang prestasinya paling tidak kelihatan tapi tidak bisa dipecat.


All times are GMT +8. The time now is 06:46.


Powered by vBulletin
Copyright © 2000 - 2006, Jelsoft Enterprises Ltd.